Postingan

Menampilkan postingan dengan label Dayak

Muhammad Yani Resmi Dilantik sebagai Ketua Umum DAD Cabang Kotabaru Periode 2024-2029.

Gambar
Muhammad Yani Dilantik sebagai Ketua Umum Dewan Adat Dayak (DAD) Cabang Kabupaten Kotabaru Periode 2024-2029. Eplkotabaru.blogspot.com - Kotabaru. Muhammad Yani secara resmi dilantik sebagai Ketua Umum Dewan Adat Dayak (DAD) Cabang Kabupaten Kotabaru dalam sebuah acara pelantikan yang berlangsung di Aula Gedung Ratu Intan. Pelantikan ini juga mencakup pengukuhan Dewan Adat Dayak Ranting Kecamatan, yang meliputi beberapa kecamatan di Kabupaten Kotabaru. Selasa, 17 Juni 2025. Ranting kecamatan yang dilantik antara lain Kecamatan Hampang, Kecamatan Pamukan Selatan, Kecamatan Pamukan Utara, dan Kelumpang Hulu. Dengan pelantikan ini, DAD Kabupaten Kotabaru siap menjalankan tugas dan fungsinya dalam melestarikan budaya Dayak dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat. Muhammad Yani, selaku Ketua Umum DAD Kabupaten Kotabaru, menyatakan bahwa DAD akan menjalin kerjasama dengan instansi pemerintah atau swasta untuk pengelolaan usaha-usaha dan kesenian, serta mengembangkan...

Pengurus DAD Kotabaru Masa Bakti 2024–2029 Resmi Dilantik: Teguhkan Komitmen dan Lestarikan Budaya Dayak

Gambar
Pengurus Dewan Adat Dayak Kabupaten Kotabaru Masa Bakti 2024–2029 Resmi Dilantik, Siap Teguhkan Komitmen dan Melestarikan Budaya Dayak Eplkotabaru.blogspot.com - Kotabaru. Dewan Adat Dayak (DAD) Kabupaten Kotabaru resmi melantik kepengurusan baru untuk masa bakti 2024–2029 dalam sebuah seremoni yang berlangsung khidmat di Gedung Ratu Intan. Plantikan ini menjadi momen penting dalam memperkuat kelembagaan adat di daerah, sekaligus mengukuhkan peran strategis DAD dalam menjaga nilai-nilai budaya Dayak serta mendukung pembangunan yang inklusif. Selasa, 17 Juni 2025. Acara pelantikan turut dihadiri Ketua Umum DAD Provinsi Kalimantan Selatan, Abdul Kadir, yang secara langsung memimpin pengambilan sumpah jabatan. Ia menyampaikan bahwa sinergi antara pengurus provinsi dan kabupaten harus terus diperkuat untuk memastikan eksistensi hukum adat dan budaya Dayak tetap terjaga di tengah dinamika modernisasi. "Kita berharap DAD Kotabaru bisa menjadi mitra aktif pemerintah dalam ...