Postingan

Menampilkan postingan dengan label Polsek

Diduga Pengedar, Polsek Pulau Laut Timur Amankan Seorang Pria Bawa 700 Pil Zenith.

Gambar
Diduga Akan Mengedarkan Obat Terlarang, Polsek Pulau Laut Timur Amankan Seorang Pria (A, 54 Th.) Yang Sedang Membawa 700 Butir Pil Zenith. Eplkotabaru.blogspot.com - Kotabaru.  Polsek Pulau Laut Timur mengamankan seorang pria yang membawa 700 butir pil zenith, kejadian terjadi pada hari Senin, 14 April 2025, jam 16.00 WITA, di depan Mako Polsek Pulau Laut Timur.  Rabu, 16 April 2025. Pelaku berinisial A (54 Th) warga Teluk Gadang, Desa Semayap, Kecamatan Pulau Laut Utara, Kabupaten Kotabaru.  Kejadian berawal dari laporan masyarakat bahwa di Kec. Pulau Laut Timur ada yang menjual narkotika jenis Obat (Carnophen/Zenith). Setelah mengetahui hal tersebut, anggota Polsek Pulau Laut Timur melakukan penyelidikan, dan pada saat pelaku melintas didepan Mako Polsek Pulau Laut Timur dengan menggunakan sepeda motor Vario Hitam. Setelah itu, pelaku diberhentikan dan dilakukan pemeriksaan serta penggeledahan, ditemukan barang bukti berupa 700 butir obat terlara...

Dengan Dermaga Baru Di Pulau Laut Kepulauan, Akankah Mengubah Kemajuan Ekonomi Lokal?

Gambar
Eplkotabaru.blogspot.com - Kotabaru. Bupati Kotabaru, H. Sayed Jafar, S.H. secara resmi meresmikan Dermaga Pulau Laut Kepulauan di Desa Tenjung Lalak Utara, Kecamatan Pulau Laut Kepulauan. Peresmian ini dihadiri oleh warga setempat, rombongan Bupati, pejabat pemerintahan dan tokoh masyarakat. Rabu, 22 Januari 2025. Dalam sambutannya, Bupati Sayed Jafar, S.H. menyatakan bahwa dermaga ini merupakan bukti nyata upaya Pemerintah Daerah dalam mendorong kemajuan sektor transportasi dan infrastruktur. "Dermaga ini akan menjadi pintu gerbang penghubung wilayah di Kabupaten Kotabaru, mempermudah mobilitas masyarakat dan distribusi barang, serta mendorong pertumbuhan ekonomi," ucapnya. Bupati juga menekankan pentingnya menjaga keberlanjutan fasilitas ini untuk memberikan manfaat optimal bagi masyarakat. "Kita harus terus menjaga kebersihan, keamanan dan kenyamanan dermaga ini," tambahnya. Kepala Dinas Perhubungan Kotabaru, Khairian Ansari, menjelaskan ...